Kata-kata Bijak Almarhumah Sinead O’Connor Tentang Islam dan Kehidupan

Sinead O’Connor kala tampil di sebuah acara (Sumber foto: Serambi Indonesia) [JAKARTA, MASJIDUNA]– Penyanyi asal Irlandia Sinead O’Connor yang meninggal dunia dalam status sebagai seorang Muslim pada usia 56 tahun pekan lalu, menyimpan banyak kisah dalam hidupnya. Terutama masa lalu dan penyakit mental yang diidapnya. Baca Juga: Mengenang Filsuf Mualaf Prancis Roger Garaudy Namun, Islam…

Read More

Ini Argumentasi Larangan Menikah Perempuan Hamil

Ilustrasi: https://www.istockphoto.com Oleh: Asep Awaluddin, M.Pd. (Pengajar Mata Peajaran PAI/Dosen Ulumul Hadits di Wonogiri, Jawa Tengah)  ISLAM memberi perhatian serius persoalan nasab seseorang. Nasab memberi dampak terhadap aspek lainnya seperti nafkah, warisan, termasuk medis. Hal itu pula yang mendasari mengapa Islam melarang laki-laki menikah dengan perempuan yang sedang dalam keadaan hamil.  Rasulullah SAW pemimpin yang…

Read More

Ini Hukum Suami Ghosting Istri Tanpa Kabar

Ilustrasi: fokusliputan.com Asep Awaluddin, M.Pd. (Pengajar Mata Pelajaran PAI/Dosen Ulumul Hadits di Wonogiri, Jawa Tengah)  ISLAM memberi perhatian atas hubungan suami istri. Pernikahan menjadi instrumen untuk memuliakan satu pihak terhadap pihak lainnya. Bahkan, Islam memberi konskuensi hukum bila suami ghosting istri dengan tidak ada kabar terhadap istri.  Rasulullah SAW adalah pemimpin yang memberikan batasan akhir…

Read More

Kearifan Budaya Umat Islam Indonesia Bagian Integral Bangsa Harus Diperkuat

Kongres Budaya Umat Islam Indonesia dalam Rangka Tasyakuran Milad 48 Tahun Majelis Ulama Indonesia (MUI) di Sasana Kriya TMII Jakarta (26/7/2023). Foto: istimewa [JAKARTA, MASJIDUNA] — Pentingnya penguatan kearifan budaya umat Islam Indonesia sebagai bagian yang tidak terpisahkan atau integral dari kehidupan berbangsa dan bernegara. Karenanya penting bagi semua pihak merumuskan strategi pengembangan budaya Umat…

Read More