Pondok Pesantren Al-Irsyad Semarang Pastikan Tolak Santri Penderita Hepatitis B
[JAKARTA, MASJIDUNA] – Kebijakan bebas penyakit berat dan menular sebagai syarat masuk ke pondok pesantren dikonfirmasi oleh Pondok Pesantren Al Irsyad Tengaran, Semarang, Jawa Tengah. Kebijakan tersebut semata-mata untuk kebaikan bersama. Koordinator Klinik Kesehatan Pondok Pesantren Islam Al-Irsyad Tengaran, Semarang Agung Prasetyo mengatakan pihaknya memang membuat aturan syarat calon santri baru harus terbebas dari penyakit…