AKBP Adzan Subuh, Ternyata Juga Petugas Haji

[JAKARTA, MASJIDUNA]—Nama adalah doa, begitulah sebagian orang mempercayai.Karena itu, dalam Islam tidak boleh memberi nama dengan konotasi buruk. Aparat polisi bernama AKBP Adzan Subuh meyakini bahwa nama yang dia sandang punya pengaruh terhadap perilakunya sehari-hari. “Alhamdullilah bisa memfilter dari berbuat yang tidak-tidak,” kata Kasat Binmas Polrestabes Makassar ini. Lalu, bagaimana dengan lingkungan kerja? “Ya seperti…

Read More

Perkenalkan AKBP Adzan Subuh, Polisi Yang Menolak Islam Dikaitkan dengan Terorisme

[JAKARTA, MASJIDUNA]—Nama aparat kepolisian ini terbilang unik, Adzan Subuh. Kasat Binmas Polrestabes Makassar berpangkat AKBP (Ajun Komisaris Besar Polisi) ini, Kamis (21/11/2019) mendatangi STIBA (Sekolah Tinggi Ilmu Islam dan Bahasa Arab) Makassar untuk bersilaturahmi sekaligus sosialisasi operasi kepolisian kewilayahan fungsi Binmas “Bina Waspada Lipu 2019”. Mengawali sambutannya, AKBP Adzan Subuh dan rombongan merasakan keteduhan mendapat…

Read More