Bulan Rajab Telah Tiba, Perbanyaklah Sedekah

[JAKARTA, MASJIDUNA]– Bulan Rajab termasuk dalam bulan haram bersama tiga bulan lainnya yakni Dzulqa’adah, Dzulhijjah, dan Muharram. Dalam sebuah hadis dari Abu Bakrah Radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, الزَّمَانُ قَدِ اسْتَدَارَ كَهَيْئَتِهِ يَوْمَ خَلَقَ السَّمَوَاتِ وَالأَرْضَ، السَّنَةُ اثْنَا عَشَرَ شَهْرًا، مِنْهَا أَرْبَعَةٌ حُرُمٌ، ثَلاَثَةٌ مُتَوَالِيَاتٌ ذُو الْقَعْدَةِ وَذُو الْحِجَّةِ وَالْمُحَرَّمُ، وَرَجَبُ مُضَرَ…

Read More

PPA Daarul Qur’an LAZ Resmi Kantongi Izin Kemenag

[JAKARTA, MASJIDUNA] — Kementerian Agama (Kemenag) resmi merilis daftar lembaga pengelola zakat. Setidaknya ada 140 lembaga amil zakat yang telah memiliki izin legalitas secara hukum.  Lembaga pengelola zakat tersebut terdiri dari skala nasional, provinsi hingga kabupaten atau kota. Direktur Jenderal (Dirjen) Bimbingan Masyarakat (Bimas) Islam  Kemenag Kamaruddin Amin menuturkan pihaknya mencatat ada ada 37 Lembaga Amil…

Read More

Senator DPD: Kenaikan Ongkos Haji Terlalu Tinggi

Usulan kenaikan ongkos naik haji itu tidaklah bijak. Kemenag diminta menghitung ulang, serta melakukan rasionalisasi anggaran yang terlalu tinggi. [JAKARTA, MASJIDUNA] —  Besarnya ongkos naik haji yang diusulkan pemerintah amatlah memberatkan calon jamaah haji. Selain sudah mengantri belasan tahun, jamaah pun masih dibebankan dengan ongkos naik haji menjulang tinggi. Sebab pemerintah mengusulkanBiaya Penyelenggaraan Ibadah Haji…

Read More