Majelis Taklim: Dirangkul Saat Kampanye, Diatur Setelah Menang

[JAKARTA, MASJIDUNA]—Ribuan ustadzah dan ibu-ibu majelis taklim dari berbagai wilayah di Jawa Barat hadir di Bandung, Jawa Barat, November tahun lalu. Mereka sepakat mendukung pasangan nomor 01 Jokowi-Ma’ruf Amin. Para pimpinan majelis taklim yang tergabung dalam Jaringan Kyai-Santri Nasional (JKSN) Jawa Barat ini bertekad memenangkan pasangan 01 demi kemaslahatan bangsa. Ketua JKSN Jawa Barat Rd….

Read More