Mantan Wasekjen MUI Nadjamuddin Ramly Meninggal Dunia

[JAKARTA, MASJIDUNA]—Wasekjen MUI periode 2015-2020 bidang Kerukunan Antar Umat Beragama Nadjamuddin Ramly meningal dunia, di rumah sakit Santo Borromeus, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (20/1/2021) malam. Buya Nadjam, begitu dia disapa, meninggal setelah berjuang melawan Covid-19. Buya Nadjam merupakan kader Muhammadiyah yang ada di MUI. Selama di MUI, beliau terkenal vokal dan kerap menyuarakan idenya secara…

Read More

Mau Bentuk Lembaga Amil Zakat?, Begini Persyaratannya

Mulai terdaftar sebagai organisasi kemasyarakatan Islam, hingga bersedia diaudit syariat dan keuangan secara berkala. [JAKARTA, MASJIDUNA] — Seiring dengan perkembangan banyaknya masyarakat muslim sadar akan keharusanya menunaikan zakat. Karenanya, pengelolaan  zakat secara profesional, diperlukan lembaga khusus yang menangani. Seperti Lembaga Amil Zakat (LAZ) yang kompeten, kredibel dan memiliki legitimasi. Direktur Pemberdayaan Zakat dan Wakaf Kementerian…

Read More

Moderasi Beragama dari Perpektif Fiqih bagi Guru Madrasah

Terdapat dua makna wasathiyah. Moderasi bagi umat, dan moderasi bagi individu. [JAKARTA, MASJIDUNA] — Pentingnya guru madrasah mendapat pembekalan moderasi beragama dari perpektif fiqih seiring dengan perkembangan dunia digital di era 4.0. Pemahaman wasathiyah menjadi upaya dalam penguatan moderasi beragama di lingkungan madrasah. Salah satu upayanya, dengan membekali para guru tentang  “Wasathiyah dalam Perspektif Fikih…

Read More