Virus Corona Bukan Halangan untuk Berbagi

[JAKARTA, MASJIDUNA]—Semangat berbagi makanan kepada yang sedang ditimpa kesusahan tak perlu terhalang wabah virus corona. Relawan Aksi Cepat Tanggap (ACT) membuktikan justeru di tengah wabah inilah semangat itu semakin menggebu. Terbukti, mereka bisa menggandeng warung tegal dengan program “1000 Warteg” yang tersebar di Jakarta, Bekasi dan Tangerang untuk membagikan makanan gratis kepada orang tak mampu,…

Read More