Nalar Berbalik ke Belakang: Narasi Penumbalan

Oleh: Noryamin Aini (Dosen Fakultas Syariah dan Hukum UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta) “Pilihan itu sulit; selalu ada risiko buruk di kemudian hari. Tetapi dalam hidup ini, kita harus memilih (berikhtiar, bahasa arab)”. Tragedi hilang, tenggelamnya Emmeril Khan Mumtadz (Eril), di Sungai Aare, Bern, Swiss, terus memicu nalar spekulatif, terkadang mistis, dan kebablasan. Dalam sebuah video…

Read More