Wahdah Islamiyah Aceh Donasikan APD ke RSUD Zainoel Abidin
[BANDA ACEH, MASJIDUNA] — Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Wahdah Islamiyah Aceh melalui Wahdah Inspirasi Zakat Aceh bekerja sama dengan Muslimah Wahdah Wilayah (MWW) Aceh mendonasikan Alat Pelindung Diri (APD) untuk penanganan Covid-19 di Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh, dua hari lalu. Ketua DPW Wahdah Islamiyah Aceh, Muhammad Hatta mengatakan APD yang…