Mengunjungi Masjid Sultan, Terbesar dan Tertua Singapura

[SINGAPURA, MASJIDUNA]—Melancong ke Singapura, tak lengkap rasanya bila tak berkunjung ke MasjiD Sultan. Sebab, masjid terbesar di Singapura ini, bukan saja menampilkan arsitektur yang megah dengan kubah kuning keemasan, tapi juga wisata religi yang sangat berkesan. “Kesan bersih sangat terasa di dalam maupun halaman masjid,” kata jurnalis RRI Esti Murdiastuti yang bertandang ke Singapura akhir…

Read More

Mahmud Yunus, Sosok yang Membawa Ajaran Islam ke Pendidikan Umum

[JAKARTA, MASJIDUN]—Pernah terjadi perdebatan tentang penting dan tidaknya pendidikan agama di sekolah-sekolah umum. Isu ini bahkan sempat mencuat dalam beberapa tahun terakhir. Bagaiman awalnya pendidikan agama Islam masuk ke dalam kurikulum pendidikan umum? Adalah Mahmud Junus seorang ulama kelahiran Batusangkar, Sumatera Barat pada 1899 yang pertama mengusulkannya. Pada 1 Januari 1951, Mahmud dipercaya sebagai kepala…

Read More

Lima Dasar Filosofi Penyusunan Buku Agama Madrasah

[SURABAYA, MASJIDUNA] — Sejumlah buku  agama di madrasan alias Dirasah Islamiyah kerap menjadi rujukan untuk dipelajari. Mulai madrasah ibtidaiyah hingga aliyah. Seperti Alquran Hadis, Akidah Akhlak, Fikih, Sejarah Kebudayaan Islam, dan Bahasa Arab. Namun sedianya, dirasah islamiyah dapat dipandang dari tigas aspek. Demikian disampaikan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Agama (Kemenag) Muhammad Nur Kholis Setiawan dalam…

Read More